Cara Merubah Spek Processor Pada Properties

Cara Merubah Spek Processor Pada Properties


Cara Merubah Spek Processor Pada Properties ini dilakukan apabila agan ingin membohongi teman agan atau ingin pamer spesifikasi komputer, dan Cara Merubah Spek Processor Pada Properties ini tidak untuk menipu untuk menjual komputer dengan harga yang tinggi. Langsung saja kebahasannya ya gan.

Caranya adalah:

  1. Klik start => Run lalu ketik Regedit
  2. masuk ke Registry berikut HKEY_LOCAL_MACHINE\HARDWARE\DISCRIPTION\System\CentralProcessor\
  3. buka HKEY_LOCAL_MACHINE\HARDWARE\DISCRIPTION\System\CentralProcessor\0\
  4. Cari key dengan nama "ProcessorNameString"
  5. Klik kanan pada Key tersebut lalu pilih Modify dan ubahlah value sesuai keinginan agan, Contoh: Intel(R) Core(TM) i7 CPU 920 @2.8Ghz
Sekarang agan dapat melihat perubahan Spesifikasi processor nya di system properties, caranya klik kanan icon My Computer dan pilih properties

Cara Merubah Spek Processor Pada Properties


Ingat !! jangan disalah gunakan untuk hal-hal yang tidak dibenarkan, admin tidak akan bertanggung jawab bila terjadi hal yang tidak diinginkan.

0 comments:

Post a Comment

Peraturan berkomentar Young-ware Blog's

-Berkomentarlah dengan sopan
-Jika komentar anda bersifat spam saya akan segera menghapus komentar tersebut
-Berbahasa yang jelas dan mudah dipahami
-Silahkan bertanya tetapi tanpa tanda seru (!)
-Tidak boleh menaruh link aktif pada komentar
-Jangan saling menghina dan menjatuhkan
-Dilarang mencari keributan pada komentar artikel

Jika agan membaca peraturan komentar diatas maka agan sudah bersedia untuk tidak melakukan hal-hal diatas.