Cara Menginstall Windows 7 Menggunakan Flashdisk

Cara Menginstall Windows 7 Menggunakan Flashdisk


Kemarin saya sudah post artikel Cara Membuat Bootable Flashdisk Windows 7 & 8 dan sekarang saya akan memberi tahu agan Cara Menginstal Windows 7 Menggunakan Flashdisk.

oke, pertama colokkan Flashdisk agan yang sudah terisi booting Windows 7 nya lalu restart pc/laptop agan dan masuk ke bios (tekan f2/f8 tergantung pesan yang terdapat pada post saat booting)

1.setting bios seperti gambar berikut:


Cara Menginstall Windows 7 Menggunakan Flashdisk
karena Format Flashdisk NTFS maka Removable usb akan berada pada tab Hard drive (sama dengan Format hardisk)
jika setting first boot nya sudah di set removable/usb maka agan save dengan menekan f10 dan yes (enter)

3.maka windows 7 pun akan meloading file instalasi. setelah loading file selesai Time And Currency Format pilih indonesia lalu klik Next


Cara Menginstall Windows 7 Menggunakan Flashdisk

4.klik Instal Now


Cara Menginstall Windows 7 Menggunakan Flashdisk

5.Centang bagian I accept the license terms lalu Next

Cara Menginstall Windows 7 Menggunakan Flashdisk

6.pilih custom (advanced)

Cara Menginstall Windows 7 Menggunakan Flashdisk

7.lalu sampai pada bagian partisi hardisk, klik Drive option lalu pilih
  • delete jika agan ingin menghapus partisi
  • format jika agan ingin memformat hardisk
jika agan memilih delete lalu agan harus membuat partisi baru (membagi ukuran hardisk), klik new dan tentukan ukuran partisi yang akan diinginkan lalu klik apply


Cara Menginstall Windows 7 Menggunakan Flashdisk
karena hardisk cuma 20gb jadi saya hanya memformat dan membuat ulang partisi tanpa membagi 2 ukuran hardisk

sesudah membuat partisi maka akan tampil seperti gambar berikut

Cara Menginstall Windows 7 Menggunakan Flashdisk
klik next untuk melanjutkan instalasi

8.windows 7 mulai mengcopy file ke hardisk agan (tunggu sampai selesai)

Cara Menginstall Windows 7 Menggunakan Flashdisk

setelah copying file selesai maka akan otomatis merestart, lalu agan masuk ke bios lagi dan setting first boot nya ke hardisk yang memuat file system (ini bertujuan agar instalasi tidak mengulang ke tahap awal)

9.langkah selanjutnya adalah mengetik username, ketik nama agan lalu Next

Cara Menginstall Windows 7 Menggunakan Flashdisk

10.ketik password jika agan mau, jika tidak agan boleh langsung Next


Cara Menginstall Windows 7 Menggunakan Flashdisk

11.product key, jika agan telah mempunyai product key/Serial number maka ketiklah dan jika agan mau mengaktivasi nya setelah instalasi selesai langsung saja abaikan/klik Next

Cara Menginstall Windows 7 Menggunakan Flashdisk

12.selanjutnya klik use recommended settings jika agan ingin mengaktifkan windows update dan Ask me later jika ingin mengaktifkan jika sesudah instalasi/jika sedang online

Cara Menginstall Windows 7 Menggunakan Flashdisk

13.Time zone/zona waktu, pilih GMT+07 jakarta lalu Next

Cara Menginstall Windows 7 Menggunakan Flashdisk

14.pilih network agan, disini saya memilih Home network karena saya menggunakan koneksi modem dirumah


Cara Menginstall Windows 7 Menggunakan Flashdisk

15.windows 7 akan meloading untuk menyimpan settingan instalasi

Cara Menginstall Windows 7 Menggunakan Flashdisk

selesai, tampil lah desktop windows 7 agan


Cara Menginstall Windows 7 Menggunakan Flashdisk



untuk download Aktivasi Windows 7 silahkan ke SINI

Semoga bermanfaat gan....

2 comments:

  1. Wah bermanfaat banget gan... :D
    ane kira selama ini untuk instal cuma bisa lewat CD aja.. Thanks ya... ~

    ReplyDelete
  2. hehe, iya gan, lebih mudah dan menghemat waktu gan menginstal lewat flashdisk

    ReplyDelete

Peraturan berkomentar Young-ware Blog's

-Berkomentarlah dengan sopan
-Jika komentar anda bersifat spam saya akan segera menghapus komentar tersebut
-Berbahasa yang jelas dan mudah dipahami
-Silahkan bertanya tetapi tanpa tanda seru (!)
-Tidak boleh menaruh link aktif pada komentar
-Jangan saling menghina dan menjatuhkan
-Dilarang mencari keributan pada komentar artikel

Jika agan membaca peraturan komentar diatas maka agan sudah bersedia untuk tidak melakukan hal-hal diatas.